Kepala Kejaksaan Negeri Kota Mojokerto Ikuti Upacara Hari Bhakti Adhyaksa Ke 61 Secara Virtual

IMG-20210722-WA0072.jpg

Mojokerto. upacara berlangsung di aula kantor kejaksaan negeri (kejari) kota mojokerto secara virtual yg di ikuti oleh johan iswahyudi bersama adhiyaksa lingkungan kejari kota.

upacara virtual ini di ikuti seluruh kejaksaan negeri (kejari)di seluruh Indonesia. Selaku Inspektur upacara Burhanudin dalam pidatonya menyampaikan bahwa peringatan hari bhakti Adhiyaksa ke61 ini adalah momentum bagi kejaksaan untuk berbenah dalam perkembangan global seperti saat ini. kejaksaan di tuntut untuk mampu beradaptasi dg perkembangan zaman. peran penegak hukum semata mata tidak berorientasi pada kepastian dan keadilan. melainkan harus mampu memberikan manfaat hukum bagi masyarakat.

Kejagung juga menjelaskan dalam perkembanganya kemanfaatan penegak hukum sangat di butuhkan dalam proses membangun dan mendukun dalam mewujudkan masyarakat adil dan makmur.

Pembangunan ekonomi akan kokoh jika di topang dg hukum yg kuat. kejaksaan sebagai institusi penegak hukum harus bisa pegang peranan sebagai aktor intelektual yg mampu membuat imbang neraca keadilan.

Menyinggung masalah PPKM darurat.Kejagung berharap para adhiyaksa dapat mendukung dan memastikan keberhasilanya.

Gunakan hati nurani manakala saudara harus menindak. kenakan sanksi yg tegas namun terukur.pastikan sanksi yg di berikan bisa memberi efek jera. terapkanlah tuntutan yg proposional berdasarkan nurani. tuturnya.

Pada kesempatan tersebut juga di bacakan penganugerahan tanda penghargaan satya lencana karya satya dari bapak presiden Republik Indonesia bagi para PNS yg setia. disiplin. kecakapan dengan pengabdian selama 10 tahun. 20 th dan 30 th (kan)

scroll to top