Peresmian Lapangan Bulutangkis PB Jamblang Oleh Zulpikar Hamonangan.SH

IMG-20210926-WA0003.jpg

Kota Tangerang – Benuanews.com – Peresmian lapangan bulutangkis PB Jamblang, yang berlokasi di Jln. Prof dr suepomo Gang jamlang RT 02/ RW 04 Kelurahan Buara Indah, Kecamatan Tangerang Kota Tangerang, Minggu (26/09/2021).

Hadir dalam acara tersebut antara lain ,ZULPIKAR HAMONANGAN SH, Ketua AMPD yang sekarang juga masih menjabat angota DPR RI, Komisi VII, Ketua DPC AMPD, Kota Tangerang, Sudin Gaang, berserta pengurus, Ketua RW Suharta RT Menes, juga toko masarakat RT Tihar juga Ketua PB Jamlang, St Taurus.

Baca Juga : Pecinta Olah Raga Bulu Tangkis dan Takraw Bakal Menikmati Lapangan Baru Berstandar Nasional

Keberadaan fasilitas Lapangan bulutangkis ini merupakan hasil kerjasama, pemuda serta masyarakat hususnya, RW 04 bersama AMPD,(Angkata Muda Pengerak Demokrat) dan ini adalah salah satu bentuk kepedulian terhadap masyarakat, dalam menyediakan sarana dan prasarana olahraga, Pada kesempatan ini, Ketua AMPD ,yang akrab di pangil Bang Zul, menyampaikan semoga dengan selesainya pembangunan lapangan PB Jamlang, di harapkan kedepan akan tumbuh bibit bibit atelit yang berprestasi baik di lingkungan maupun di kanca nasional, dalam kesempatan itu pula.

Baca Juga : Berhati mulia:Pemuda STM-Marga zega bersama pemuda bulutangkis yaahowu terus Berbagi kasih peduli terhadap sesama.

” Ketua PB Jamlang, St Taurus mengucapkan trimah kasih kepada segenap pengurus AMPD, yang telah bahu membahu bersama pemuda juga masyarakat RW 04, sehinga sarana olahraga PB Jamlang terselesaikan dengan baik, sebagai Ketua PB Jamlang, saya berharap segenap komponen masyarakat di sekitar dapat mendukung putra dan putri nya untuk berlatih, kedepan akan di siapkan pelatih pelatih PROPESIONAL, tentunya tidak lepas dari kerja sama AMPD dan juga bimbingan Bang Zul selaku Ketua AMPD dan juga angota DPR RI.

Selanjutnya pemotongan tumpeng dan pemotongan pita secara simbolis oleh Bang Zul dan di serahkan ke Ketua PB Jamlang Tauarus, di saksikan segenap jajaran pengurus AMPD (Angkatan Muda Pengerak Demokrat) serta segenap jajaran pengurus PB Jamlang.

(Pandji/Marhamah)

scroll to top