Nias Utara, Benua news.com – Salah satu masyarakat Desa Maziaya kecamatan Lotu kabupaten Nias Utara
yang bertempat tinggal Di Dusun V Orahili Nofedi,zega menderita gangguan jiwa dan tergolong Keluarga tidak mampu Rabu.15/12/2021 pihak keluarga Nofedi Zega menyampaikan, Selama bertahun-tahun Nofedi zega tidak pernah ada perhatian khusus dari pemerintah khususnya Dinas Sosial tentang Rehabilitasi agar anaknya bisa sembuh”ungkapnya.
“Nofedi zega kondisinya saat ini sangat memprihatikan dan kondisi ekonomi sangat tidak memadai tergolong keluarga tidak mampu Nofedi zega adalah kepala keluarga yang memiliki 4(empat) Orang anak,Dan istri Telah lama pergi meninggalkan rumah tanpa di ketahui keberadaan Nya sampai sekarang.
“Pihak keluarga memohon kepada pemerintah pusat Kementerian Sosial agar bisa membantu menyalurkan dana Rehabilitasi Sesuai UU 8 Tahun 2016 tentang Penyandang Disabilitas menyebutkan bahwa Penyandang Disabilitas adalah setiap orang yang mengalami keterbatasan fisik, intelektual, mental, dan/atau sensorik dalam jangka waktu lama yang dalam berinteraksi dengan lingkungan dapat mengalami hambatan dan kesulitan terlebih Nofedi zega adalah Memiliki anak dan bagaimana ekonomi hidup sehari-hari dan tentu minta perlindungan khusus perhatian pemerintah baik pusat dan Daerah.
“Kontrol sosial Mencoba konfirmasi kepada DRS.Arosokhi Harefa Sebagai Sekretaris Dinas Sosial sekaligus (PLT)
Kepala dinas sosial kabupaten Nias Utara Atas peristiwa di atas Lewat chtt WhatsApp Tidak menanggapi alias Bungkam.
“Harapan pihak keluarga kepada pemerintah agar bisa memperhatikan
Nofedi zega,Dan mencari Solusi agar bisa kembali sehat Normal dan anak-anaknya bisa sekolah seperti anak yang lain.
(Biro Nias Utara/Yosua.Zega)