Kodim 0603 Lebak Gelar Serbuan Vaksinasi Ke 1 dan 2

IMG20210918112642-scaled.jpg

Lebak Benuanews.com,Kodim 0603 Lebak Gelar Serbu Vaksin hari ini Sabtu 18 September 2021 di aula Kodim 0603 Lebak,yang dilakukan oleh tim Dinas kesehatan kabupaten Lebak dan tim dari kodim 0603 Lebak di bantu 5 anggota FKPPI Labak,sebanyak 450 yang di vasinasi 250 orang vaksinasi pertama dan 200 orang vaksin kedua,disamping kegiatan vaksinasi.Kodim 0603 Lebak bantu satu orang warga yang kurang mampu minta di sunat,akan di lakukan sekiatar jam 13.00.

Kegiatan vasinasi di Makodim 0603 Lebak di lakukan setiap hari Selasa,kamis,Sabtu kalau hari Senin,Rabu dan Jumat ke sekolah dan pondok pesantren

Dandim 0603 Lebak Letkol Nur Wahyudi SE. MI.Pol melalui Letda Tri saat dihubungi oleh awak media membenarkan pelaksana serbuan vasinasi hari ada 450 orang 250 vaksin pertama dan 200 vaksin kedua yang di lakukan di gedung aula Makodim 0603 Lebak Alhamdulillah tidak ada yang di tunda.kegiatan vaksin setiap hari kerja hari seni, Rabu,dan Jumat kita di sekolah dan Jumat di pondok pesantren, untuk hari ini Sabtu,Kamis dan Selasa di Kodim,ucap Leda tri

Lanjut disampaikan Letda Tri hari jam 13.00 wib rencananya akan di adakan sunat,bagi warga yang kurang mampu kebetulan tadi ada satu orang warga yang minta putra di sunat insyaallah kami layani.

“kepada semua masyarakat agar selalu menjaga kesehatan sesuai prokes harus sering cuci tangan, pakai masker, jaga jarak,kurangi mobilisasi dan jangan berkerumun.”imbuhnya

Sementara masih di tempat yang sama Dedi Kusniadi humas FKPPI Lebak mengapresiasi kegiatan vasinasi yang setiap hari di selenggarakan oleh pihak Kodim 0603 Lebak.
Kami sebagai mitra kodim dari FKPPI membantu kegiatan ini mulai dari jam 8 pagi adapun jumlah anggota FKPPI ada 5 orang yang membantu kegiatan vasinasi di Makodim 0603 Lebak.
Dengan kegiatan ini sebelum pelaksanaan vaksinasi bagi masyarakat yang mau di vaksin harus patuhi protokol kesehatan (prokes) jumalah yang sudah di vaksin hari ini ada 450 orang.pungkasnya

Reporter : Baedi Muhtar

scroll to top