PAN MABAR Soroti Pasar Yang Kumuh


Labuan Bajo-Benuanews.com- Pasar adalah salah satu pusat perekonomian masyarakat, Selain itu juga sebagai pendapatan asli daerah, namun pasar yang terjadi Kabupaten Manggarai Barat penuh dengan kumuh dan tidak tertata rapi, Sabtu 16/07/2022.

Pantaun media Benuanews.com Pasar yang berada di kabupaten Manggarai Barat kumuh dan tidak tertata rapi menjadi soroti karena tidam keseriusan Pemerintah Daerah.

Menanggapi hal itu anggota dewan perwakilan daerah (DPRD) kabupaten Manggarai Barat Inocentius Peni meminta kepada pemerintah untuk serius tangani masalah pasar yang kumuh dan tidak tertata rapi.

Berdasarkan berita sebelumnya bahwa pasar yang terletak di kecamatan Lembor (Pasar Lembor) sangat kumuh dan tidak tertata rapi dikarenakan kekurangan tenaga, Menurut Anggota DPRD partai amanat nasional (PAN) bahwa jika memang masalah sampah di Lembor kekurang tenaga ataukah tugas yang berkerja diatas mungkin angkut sampahnya cuman sekali saja sehari. Sementara masalah lain adalah jalan menuju tempat pembuang sampah itu tidak bagus atau terlalu jauh sehingga.

Berharap Pemrintah kabupaten Manggarai Barat harus serius masalah pasar ini melalui dinas yang terkait jelas Anggota DPRD Fraksi PAN.

scroll to top