Kapolsek Kumpeh Ulu AKP Agus A Purba,SH.MH Hadiri Pelantikan Kepala Desa Solok Kumpeh Ulu

IMG_20220704_161935_compress67.jpg

MUARO JAMBI.(Benuanews.com)- Kapolsek Kumpeh Ulu Akp Agus A.Purba SH,MH hadiri pelantikan kepala Desa Solok dan Pelantikan Ibu Ketua PKK sekaligus Pengukuhan Ketua Lembaga Adat desa Solok, Senin 04/07/22

Pelantikan tersebut dihadiri langsung Bachyuni PJ Bupati Muaro Jambi Didampingi Kapolsek Kumpeh Ulu AKP Agus A ,Purba SH ,MH,Sobri Camat Kumpeh Ulu,dan Para Anggota DPRD Kabupaten Muaro Jambi.

Tampak hadir dalam pelantikan kepala desa Solok Kadis PMD Saiful,Para OPD Muaro Jambi ,para Kepala desa Di kecamatan Kumpeh Ulu,tamu undangan lainnya.

Pj Bupati Muaro Jambi Bachyuni melantik Kepala Desa Solok M.Fathoni dan Fildia Astari Sebagai  Ketua PKK Desa Solok sekaligus pengukuhan ketua lembaga adat desa Solok

Pelantikan PAW Fathroni menjadi kepala desa Solok dilantik langsung Bachyuni PJ Bupati Muaro Jambi.

Dalam kegiatan tersebut pj bupati Muaro Jambi juga melantik Fildia Astari Am.Kep sebagai Ketua PKK Desa Solok dan sekaligus mengukuhkan Kades M.Fathoni sebagai ketua lembaga adat desa Solok.

PJ Bupati Muaro Jambi Bachyuni menyampaikan “Selamat atas dilantiknya Kepala Desa Solok M.Fathoni dan Ibu fildia Ketua PKK desa Solok.

Dalam Pelantikan ini dapat berkerja semaksimal mungkin untuk melanjutkan program kerja Datuk kades yang sebelumnya.”pungkas PJ Bupati

Aidi Hatta S.Ag Juga mengucapkan selamat atas dilantiknya M.Fathoni sebagai kepala desa solok  dan Ibu Fildia sebagai ketua PKK.

Dan mengajak Kades Fathoni untuk bersama sama membangun desa Solok menjadi lebih baik lagi”ucap Aidi Hatta

Tampak sejumlah personil Polsek Kumpeh ulu Melaksanakan pengamanan di acara pelantikan yang dilaksanakan oleh PJ bupati Muaro Jambi Kepada  Kepala desa Solok.

(Ardi)

scroll to top